Suaranya yang merdu membuat semua orang kagum padanya. Kadang dia suka menyendiri dan terkesan seorang yang pemalu. Dari luar dia terlihat seperti seorang yang lemah, tapi kenyataannya dia adalah seorang yang handal dan melindungi orang-orang didekatnya.
Selain menyanyi dia juga berbakat mengarang lagu dan juga sebagai actor.Ryeowook adalah salah satu dari empat vokalis utama Super Junior. Bersama empat anggota Super Junior, Ryeowook menjadi salah satu artis korea pertama yang muncul di perangko pos China.
Nama asli : Kim Ryewook
Nama panggung : Ryewook (official)
tempat, tanggal lahir : Seoul, 21 Juni 1987
tinggi badan : 173cm
Weight : 58 kg
Blood Type : O
Religion : Christian
hobby : nyanyi, composer
Asal : Korea Selatan
Aliran Musik : K-pop, Mandopop, R&B
Profesi : Aktor, Penyanyi, Penari
Alat Musik : Piano,
Jenis Suara : Tenor
Grup : Super Junior, Super Junior K.R.Y, Super Junior-M
Asting : CMB Youth ChinChin Festival Popular Reward 2004 First Appearance: June 2004, MBC "Starry Night" Contest 1st Place
Ia memiliki kulit yang bagus. Meskipun badanya tidak setinggi yang lain, anaknya sederhana dan gak neko – neko. Lucu dan mungkin yang paling baik hati, selain itu ia masih polos dan sering memasak untuk member yang lain.
Termasuk salah satu cowok pesolek yang agak hobi dandan ^__^ Fans thai pernah sekali memergoki dia sedang menusuk – nusuk matanya untuk membuat lipatan mata. ~ kekekeke~
Ryeowook was the last member to join Super Junior and replaced a former member, he wasn't trained for long. He was discovered at a Chin Chin Singing Competition, he was featured in the video of a song entitled "Hello Summer" with other Chin Chin idols. He was a member of S.E.S. 5th Official Fanclub. On February 2006 Ryeowook lost a shoe on stage while performing but he did not panic, he merely waited for the right time to pick it up. Very professional. Ryeowook loves ice cream and free make-up samples. He is the third youngest member of Super Junior. Ryeowook is currently studying in Inha University under the Department of Drama and Cinema. He is one of the members of trio Super Junior - K.R.Y.