Rabu, 03 November 2010

FAKTA TENTANG T.O.P BIG BANG PART 2

Nickname favorit: ChoiTOP atau TOP Hyung (tetapi dieja “ToHp hyOng”) terutama jika para cewek yang menyebutkan nama ini.

• Sebelum bergabung dengan Big Bang, dia pernah rapping di beberapa tempat dengan stagename Tempo.

• Dijuluki Bingo TOP karena hobinya dalam membuat lelucon.
• Nama T.O.P diberikan oleh SE7EN sebagai stagename di Big Bang.
• Dijuluki Keun Seung Hyun (Big Seung Hyun), untuk membedakan dengan Seung Ri yang mempunyai nama asli yang sama (Seung Hyun).
• Panggilan di sekolah: infant (bayi)/ sleepy, karena kebiasaannya tidur di dalam kelas.
• Panggilan dari beberapa VIP: Beastly Seung Hyun karena caranya ber-rapping.
• Beberapa orang menganggap dia sebagai spoonbill stork.

Seung Hyun & musiknya

• CD pertama yang dipunyanya Notorious B.I.G “Born Again”, yang merupakan rapper yang menjadi inspirasi bermusiknya sejak kelas 4 SD.

• Lagu inspirator bermusik favoritnya: Notorious B.I.G – Big Papa, Method Man – Da Rockwilder
• Artis Favoritnya: Method Man & Kanye West.
• Ingin berduet dengan Lyn dan Damien Rice.
• Awal karir sebagai rapper: menjuarai KBS Radio “Rap Battle” tahun 2003.
• Sewaktu masih menggunakan stagename Tempo, pernah merilis lagu berjudul “Buckwild”.

Seung Hyun & Big Bang

• Merupakan member paling tua.
• Pendant: Sebuah Megaphone yang dikelilingi lambang Superman yang berarti “To Inspire people with my voice and become BIG”
• Lagu yang dinyanyikan saat audisi YG Entertainment: Lagu yang dia tulis sendiri saat masih menggunakan nama Tempo.
• Tidak pernah dilatih untuk menjadi penyanyi selama training. Satu-satunya lagu di mana dia menyanyi di dalamnya adalah “She Can’t Get Enough”.

• Hadiah yang paling berharga: sebuah tas punggung yang merupakan hadiah ulangtahun ke-19 dari member Big Bang yang lain. Tidak pernah pergi kemanapun tanpanya!
• Pernah menangis ketika dia melihat 2000 fans datang pada pesta ulangtahun kejutan yang dibuat oleh Big Bang.
• Melepaskan stress dengan membuat member Big Bang yang lain tertawa.
• Memilih Tae Yang sebagai sebagai orang yang akan diajak kencan, seandainya member Big Bang adalah perempuan. Mengklaim bahwa dia akan mencuri segala kepolosan yang ada pada diri Tae Yang.
• Member Big Bang yang PERTAMA kali tampil di MV penyanyi lain “Red Roc – Hello”.
• Ingin belajar dari Seung Ri dan G Dragon dalam melakukan pekerjaan dengan sangat baik dan menyelesaikannya secara efisien.
• Jika dia naksir cewek yang ternyata VIP, dia akan sangat kecewa sekali karena hanya bisa melihatnya dari jauh dan tidak akan melakukan apapun karena status si cewek yang sebagai Fans.
• Ingin menjadi “hyung” yang baik dan tidak memalukan member lainnya.
• Pernah masuk daftar sebagai Mnet TOP 100 “Must Have Males 2007”
• Jika bisa menjadi produser Big Bang: akan mengadakan konser di tempat yang spesial.
• Selalu berperan sebagai pemeran utama pria dalam parodi Big Bang.

Seung Hyun & His Ordinary LIFE
• Panggilan Cepat no.1 : Ibunya.
• Merupakan cucu dari penulis novel Korea ternama, Seo Geun Bae
• Pernah menurunkan berat badan sampai 20 kg dalam 40 hari.
• Benci dengan pandangan orang lain yang menilai tampangnya menyeramkan atau kejam.
• Tidak punya kepercayaan diri tentang raut wajahnya yang selalu dianggap seram oleh orang lain. Ketika berada di tempat umum dia lebih suka menyembunyikan wajahnya.

• Tidak pernah mendapat nilai tertinggi di sekolah.
• Memilih cinta daripada bekerja.
• Ciuman pertamanya terjadi pada saat kelas 1 SMP di dekat sungai Han. Sebuah ciuman singkat.
• Tidak suka kalo ada fans yang memajang foto keluarganya di internet. Dia merasa bersalah kepada keluarganya.
Seung Hyun & dirinya sendiri
• Dia itu kalau dirinya itu Terlihat GANTENG dalam pakaian apapun.*NARSIZZZZ
• Gambaran tentang dirinya sendiri: Saya selalu mengoreksi diri saya sendiri dan mencoba untuk mengubahnya. Sebenarnya saya tidak terlalu tahu diri saya seperti apa.
• Makanan Favorit: nasi, es krim, Yanggeng (pasta kacang merah) yang menganggap bau dari pasta kacang merah tu sangat nikmat namun tidak ingat sejak kapan menyukainya, dan donat.
• Ukuran pakaian: L
• Paling susah disuruh bangun pagi. *sama!!
• Sering mengalami sensasi “berjalan dalam tidur” sewaktu kecil. Namun sekarang dia selalu merapatkan pakaian tidurnya ketika tidur.
• Terdaftar sebagai member di Seotaiji Café dan beberapa fansite dari penyanyi Afro-Amerika.
• Jika tidak bermusik, dia akan menjual pakaian atau apapun yang berhubungan dengan fashion.
• Mengidolakan Beyonce, Han Chae Young, dan Adriana Lima sebagai tipe cewek ideal.
• Dia dapat menghitung kalori dengan cepat.
• Bagian tubuh yang dibanggakan: Philtrum
• Sangat ingin berakting dalam iklan es krim (dan udah kesampaian^^)
• Selalu bersikap humoris di mana pun dan kapan pun.
• Sangat suka pergi berkaraoke.
• Teman sekelas saat di bangku sekolah: Park Tae Hwan (peraih medali emas Olimpiade Beijing 2008 cabang renang) dan Go Jae Cheon (stagename: Speed Motion)
• Hal yang disukai menjadi artis: bisa mendapat banyak teman
• Hal yang tidak disukai menjadi artis: takut kehilangan kendali.
• Hal yang dilakukan saat senggang: mendengarkan musik yang lembut sambil minum wine dan berpikir tentang dirinya sendiri.
• Hal yang menjadi SURGAnya: pergi berbelanja, bersantai, minum wine
• Jika mendapatkan waktu libur selama sebulan: akan beristirahat bersama keluarga ke tempat-tempat yang tidak ramai orang.


TOP Numero Magazine Interview Japan

1. Apa impianmu untuk BIGBANG dan untuk dirimu sendiri sebagai artis solo?
BIGBANG sudah seperti keluarga, jadi tujuan kami semuanya sama tidak peduli dimanapun kami berada. impian kami adalah untuk menciptakan sebuah legenda(?)-seperti panggung, seperti apa yang sudah kami lakukan selama ini. Kami ingin menjadi bernilai sehingga orang-orang bisa mengatakan bahwa ini “waktunya BIGBANG”..

2. Apa bedanya tampil di panggung bersama BIGBANG dan sebagai artis solo?
Untuk pengalaman soloku, Aku mendapatkan pengalaman berakting di drama dan film. bukan musik. Aku ingin menjaga karir akting ku selama orang2 masih menginginkanku berakting. Aku tidak berada ditempat untuk memilih apa yang ingin kuperankan, karena aku masih pendatang baru. Tapi aku ingin mengejutkan fans ku dengan karakterku berikutnya dan berharap itu akan sangat menakjubkan

3. Belakangan, Apa yang paling membuatmu tergerak saat tampil bersama BIGBANG?
setiap hari adalh suksses dan itu membuatku tergerak. fakta bahwa aku bisa menghidupi kehidupan hari ini, sangat mengharukan.

4. Saat paling membahagiakan dalam hidupmu sendiri?
Setengah tahun lalu, banyak yang terjadi, tapi yang paling membahagiakan untukku adalah suksesnya film dimana aku berperan didalamnya. “Into The Fire” dan banyak orang yang mengakui aktingku di film itu.

5. Peran apa yang kalian mainkan dalam tim?
Para member selalu bilang aku adalah bayi, sang anak, tapi aku sebenarnya adalah yang tertua jadi aku akan memerankan sang ayah juga. *ketawa* aku memainkan dua peran.

6. Menurutmu apa yang harus dimiliki pria ideal?
Pria dengan kehormatan. Selalu lembut, berjiwa bebas, dan bijaksana. Aku ingin menjadi pria yang tidak memalukan dalam segala hal.

7. Tempat yang paling ingin kau datangi?
Kamar hotel ku *ketawa*

8. Sesuatu yang kau inginkan?
Terlalu banyak, tak bisa memilih.. *ketawa*

9. Yang paling berharga yang kau miliki sekarang?
bearbrick figure yang besar yang seukuran anak TK. Aku merasa senang bahkan jika hanya melihatnya saja. Itum dan para fans.

10. Tipe cewek impianmu?
Cewek yang menyukai yang kulakukan. Cewek yang bisa memimpin.

11. Perbedaan cewek jepang dan korea?
Aku tidak terlalu tau cewek jepang…. cuma para fans BIGBANG,kurasa mereka semua sangat kalem

12. TOko tempat kau biasa belanja di Jepang?
disini dan disana, aku pergi ke Yaoyama center.

13. Merk yang kau suka?
14. Apa yang paling kau pertimbangkan saat mencari gaya untukmu sendiri?
(13 & 14) Aku suka John Galliano yang terbaik. Aku suka jas klasik, aku juga suka Thom Browne danGivenchy.

15. Ingin bekerja sama dengan artis?
Aku ingin meminta Murakami Takashi untuk mendesain cover album solo ku! Kurasa pemikiranku mirip dengan pekerjaannya, Jadi aku akan senang jika bisa meminta desainnya. Aku ingin lebih mengetahui dirinya dan pemikiran yang ia miliki. Aku juga ingin bertemu dan bicara dengannya.

16. Apa yang kau pikirkan belakangan ini selain musik?
Aku mempertimbangkan jenis film apa yang bisa kulakukan setelah, “Into the Fire”.

Japanese to Korean translation: DCGD
Korean to English translation: HuisuYoon@21BANGS.com
Magazine Scanned by: -undercurrent@tumblr

Tidak ada komentar:

Posting Komentar